Materi Kuliah Kimia Organik Sintesis (gugus pelindung)
contoh sintesis N-Benzylamine :
- BnBr sebagai reagen
- Et2N sebagai katalis basa karena berfungsi untuk menarik atom hidrogen dari pasangan elektron bebas oleh atom N
- MeCN merupakan pelarut metil cianida (asetonitril)
- NaH berfungsi untuk menarik atom hidrogen sehingga membentuk R-N-Na lalu baru bereaksi dengan Benzil (Bn)
- HoAC merupakan asam asetat yang berfunngsi untuk menghentikan reaksi
- H2 merupakan gas hidroogenyang berfunngsi untuk menghilangkan gugus benzil.
by: Pak Syamsurizal
assalamu'alaikum... saya mau tanya, ketika ada 2 gugus aldehid pada suatu senyawa, gugus pelindung apa yang kita tambahkan pada saat mensintesis nya ?
BalasHapuswaalaikumsalam mita..
BalasHapusjika ada dua gugus aldehid yang akan mau ita lindungi maka kita dapat menambahkan asetal atau RCH(OR)2,
terimakasih atas pertanyaannya, jika jawabannya belum sesuai sangat diharapkan sekali kritik dan sarannya.